Visi
Program studi Pendidikan Kimia Universitas Tanjungpura menjadi program studi yang unggul di bidang pendidikan kimia untuk menghasilkan pendidik kimia yang menguasai kompetensi sosial, kepribadian, pedagogik dan professional serta mampu berkompetisi di tingkat daerah, regional, nasional dan internasional.
Misi
- Menyelenggarakan program pendidikan dan pengajaran di bidang pendidikan kimia untuk menghasilkan pendidik kimia yang menguasai kompetensi sosial, kepribadian, pedagogik, dan professional secara berkualitas
- Melaksanakan penelitian dan publikasi ilmiah dalam bidang kimia dan pendidikan kimia yang dapat memberikan kontribusi bagi peningkatan kualitas pendidikan dan pengembangan iptek.
- Melaksanakan pengabdian pada masyarakat melalui kerjasama dengan lembaga pendidikan, pemerintah dan masyarakat